03 November 2011

Hanya Menampilkan Judul Posting

Do you want to share?

Do you like this story?

Kita sering menjumpai pada banyak blog ketika kita mengklik tabel atau category dan waktu kita mengetik Keyword di kotak pencarian postingan yang tampil sangat banyak sesuai dengan banyaknya postingan yang diberi label yang kita klik dan parahnya jika blog tersebut tidak menggunakan readmore sehingga loading page akan sangat lama dan berat, nah untuk solusinya kita bisa terapkan trik berikut yang hanya menampilkan judul posting ketika diklik.
Dan sayapun menerapkan trik tersebut


Screenshot waktu mengetik Keyword di Kotak Pencarian
Contohnya saya ketik keyword "blog"


Jika Anda ingin mencoba silahkan ikuti langkah-langkah berikut:

1. Login dulu di Blogger.com
2. Pilih Template > Edit HTML > Lanjutkan > centang Expand Template Widget
3. Cari kode berikut:
<b:include data='post' name='post'/>

4. Lalu hapus dan ganti kode tersebut dengan kode berikut:
<b:if cond='data:blog.homepageUrl != data:blog.url'>
<b:if cond='data:blog.pageType != &quot;item&quot;'>
<a expr:href='data:post.url'>
<div style='border: 1px solid #333; padding: 5px; font-family: Pristina; font-size: 20px; margin: 0px 5px 2px;'><data:post.title/></div></a>
<b:else/>
<b:include data='post' name='post'/>
</b:if>
<b:else/>
<b:include data='post' name='post'/>
</b:if>

Kode yang berwarna merah bisa kalian edit sesuai keinginan anda
5. Terakhir Save Template

Good Luck..!!

ARTIKEL TERKAIT :

0 komentar :

Advertisements

Advertisements

 

Hanya Menampilkan Judul Posting Oops ! | Error 404